Anggota DPR akan menggunakan pelat nomor khusus di kendaraan yang dipakai untuk dinas. Ini beberapa syarat mobil anggota DPR bisa pakai pelat nomor khusus.
Mantan ajudan Azis Syamsuddin mengungkapkan pertemuan Azis dengan mantan penyidik KPK AKP Stepanus Robin di rumah dinas Azis. Disebut keduanya kerap bertemu
KPK geledah ruang kerja Walkot Ambon Richard Louhenapessy dan beberapa lokasi di lingkungan perkantoran Kota Ambon. KPK menemukan sejumlah dokumen aliran uang.
10 Ribu masker dibagikan di acara Habib Rizieq Syihab pada Sabtu (14/11) kemarin. Doni Monardo menegaskan bagi-bagi masker itu bukan bentuk dukungan pada acara.