detikHot
Presiden SBY Akan Hadiri Premiere '99 Cahaya di Langit Eropa'
Film '99 Cahaya di Langit Eropa' akan tayang
premiere pada 29 November mendatang sebelum
dirilis serentak di bioskop pada 5 Desember.
Presiden SBY akan menghadiri penayangan
perdana film tersebut.
Senin, 25 Nov 2013 11:45 WIB







































