detikFood
Ayam Bakar Khas Jawa Timur... Uenake Rek!
Anda tergolong penyuka ayam bakar? Pastinya ayam bakar khas Jawa Timur yang satu ini bisa memuaskan selera. Dilengkapi dengan lalapan segar dan tiga jenis sambal hmm... sudah pasti rasanya menggoda selera. Uenake rek!
Kamis, 04 Feb 2010 13:35 WIB







































