detikFinance
Penerimaan Pajak Lampaui Target
Penerimaan pajak hingga 31 Mei 2006 mencapai Rp 133,7 triliun. Angka itu berarti sudah 36,8 persen dari target APBN sebesar Rp 362,8 triliun.
Kamis, 08 Jun 2006 18:20 WIB







































