Ada momen kocak terjadi di laga Grup B Piala Afrika 2025 antara Mesir vs Zimbabwe. Kameramen salah menyorot tim saat lagu kebangsaan Mohamed Salah dkk diputar.
Napoli akan menghadapi Bologna di final Piala Super Italia. Pelatih Partenopei, Antonio Conte, menyanjung tinggi juru taktik Rossoblu, Vincenzo Italiano.
Berikut susunan pemain Timnas Indonesia U-23 vs Timnas Laos U-23 di Kualifikasi Piala Asia U-23 2026. Jens Raven dan Rafael Struick di lini depan Garuda Muda.
Lionel Messi masih berkeinginan kuat untuk berlaga di Piala Dunia 2026. La Pulga menyadari faktor usia bakal jadi tantangan besar untuknya berlaga di ajang itu.
Timnas Indonesia dinilai masih belum waktunya lolos ke Piala Dunia. Asnawi Mangkualam Bahar menegaskan skuad Garuda cuma mempunyai 7 pemain kaliber Piala Dunia.
1.183 pebulutangkis berkompetisi di Piala Gubernur Jatim 2025 di Surabaya. Kejuaraan ini resmi memberikan poin nasional, meningkatkan peluang atlet Jatim.
Cristian Chivu tak kecewa Inter Milan gagal ke final Piala Super Italia usai kalah adu penalti dari Bologna. Menurutnya babak tos-tosan tak ubahnya lotere.