Pengamanan Natal dan Tahun Baru tidak hanya meliputi tempat keagamaan dan lokasi rawan saja. Tapi sejumlah pos pun dibangun di sejumlah titik di Jakarta.
Dishub DKI Jakarta mulai Jumat ini menguji coba perubahan rute 9 trayek bus yang bersinggungan dengan busway Koridor II dan III. Selama ini rute bus dianggap tidak efektif.