Istri Menteri Edhy Prabowo, Iis Rosita Dewi, yang juga anggota Komisi V DPR, ikut ditangkap dalam OTT KPK. Komisi V DPR menyerahkan proses hukum ke KPK.
KPK mengungkap awal terbongkarnya suap ekspor benih lobster Edhy Prabowo. KPK lalu menyelidiki belanja mewah yang dilakukan Edhy di Hawaii, Amerika Serikat.
Beberapa nama politikus Partai Gerindra diprediksi bakal menggantikan Edhy Prabowo sebagai Menteri KP, salah satunya Ketua Harian Gerindra Sufmi Dasco Ahmad.