detikNews
Cak Imin: Kemenangan Khofifah Kebangkitan NU
"Jatim butuh Kepemimpinan yang teruji. Jika kader kayak Bu Khofifah ini insyaAllah saya optimis Jatim jauh lebih baik," tegas Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar. Sebab kemenangan Khofifah dinilai sebagai kebangkitan NU.
Minggu, 18 Agu 2013 12:07 WIB







































