detikFinance
Jokowi Bebaskan Pajak Impor LNG, Ini Rinciannya
Jokowi menambah daftar barang kena pajak (BKP) yang mendapatkan pembebasan pajak pertambahan nilai (PPN). Barang tersebut adalah gas alam cair.
Selasa, 01 Sep 2020 10:15 WIB