detikNews
Di Depan Massa PKS, Foke Sebut Dirinya Eksis di Twitter @bangfauzibowo
Gubernur DKI Fauzi Bowo hari ini datang di acara halal bihalal PKS. Di depan massa PKS, kandidat cagub DKI ini menyebut dirinya bisa dapat dihubungi via akun twitternya.
Minggu, 02 Sep 2012 11:47 WIB







































