Polisi melakukan normalisasi lalu lintas di Citayam Fashion Week. Salah satunya dengan menempatkan personel di area zebra cross 'Citayam Fashion Week'.
Penampilan Mutiara Annisa Baswedan di hari pernikahannya mencuri perhatian. Salah satunya adalah hiasan kepala atau headpiece yang dirancang Rinaldy Yunardi.
Putra Prabowo Subianto, Didit Hediprasetyo, merancang gaun pengantin yang dikenakan putri Anies Baswedan, Mutiara Annisa Baswedan. Seperti apa gaunnya?
Mutiara Baswedan memakai beragam busana di hari pernikahannya. Keluarga menjelaskan alasan Mutiara mengenakan beragam busana dengan sentuhan budaya dan modern.