detikNews
Denny Enggan Jelaskan Pemukulan yang Dilakukan Anggota Rombongannya
Meski membantah melakukan pemukulan, Denny Indrayana mengakui adanya insiden pemukulan yang dilakukan petugas dari rombongannya kepada petugas Lapas Pekanbaru. Namun Denny menolak menjelaskan lebih rinci mengenai insiden itu.
Selasa, 03 Apr 2012 15:10 WIB







































