Kementerian Pertahanan Rusia mengklaim telah merebut sebuah desa kecil di wilayah Donetsk di Ukraina timur. Desa yang direbut merupakan Desa Umanske di Ukraina.
Persaingan China yang sudah tegang dengan AS bisa meningkat dengan kembalinya Trump ke Gedung Putih. Apakah Xi Jinping akan melihat ketegangan sebagai ancaman?
PM Italia siap menjadi tuan rumah KTT G7 setelah partainya mendapat hasil gemilang dalam pemilu Uni Eropa. Agenda utama KTT adalah Ukraina, Gaza dan migrasi.
Tiga anggota oposisi Rusia melaporkan proses pertukaran mereka di Bonn. Mereka percaya akan masa depan Rusia yang bebas dan berakhirnya perang di Ukraina.