Komite Wasit PSSI memastikan bahwa kompetisi Super League 2025/26 masih tetap memberdayakan wasit asing. Tapi pengadil lokal juga didorong untuk naik level.
Persebaya mengirim surat protes ke PT LIB terkait kondisi Stadion BJ Habibie, Parepare. Stadion itu dianggap belum siap 100 persen untuk menggelar pertandingan.
Timnas Indonesia akan menghadapi Iran dalam ajang uji coba terakhirnya jelang Piala Asia 2023. Shin Tae-yong diprediksi tetap mengandalkan winger PSM Makassar.