Penyidik KPK memanggil Direktur PT HTK dalam kasus dugaan suap ke mantan anggota DPR Bowo Sidik Pangarso. Taufik dipanggil untuk diperiksa sebagai tersangka.
PT Pertamina (Persero) mencatatkan laba bersih perseroan sebesar US$ 2,53 miliar atau setara Rp 35,8 triliun di 2019. Capaian laba ini sama seperti tahun lalu.
Pipa air baku milik PDAM Tirtawening pecah di Kecamatan Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung. Akibatnya penyaluran air baku kepada warga Kota Bandung terganggu.