Perkampungan Nelayan Nambangan Diterjang Banjir
Tak hanya kawasan Surabaya Utara saja mengalami banjir akibat air laut pasang. Perkampungan nelayan Nambangan, Kenjeran pun juga terendam air. Ketinggian air saat ini mencapai 40 cm.
Senin, 25 Mei 2009 12:16 WIB







































