detikTravel
Satu Kata untuk Sunset di Pantai Senggigi, Cantik!
Selama menghadap ke barat, Anda akan menemukan pesona matahari terbenam. Akan tetapi, pesona sunset di Pantai Senggigi, Lombok, NTB, sangat sayang untuk dilewatkan. Kecantikannya akan membuat Anda jatuh cinta.
Senin, 05 Nov 2012 15:50 WIB







































