Sudah lama Cameron Diaz vakum dari dunia film. Kini ia pun berpikir untuk kembali ke industri yang membesarkan namanya itu namun tak dalam waktu dekat ini.
Conor McGregor selalu menghina lawan, trash talk, sampai menyerang ke sisi personal. Itulah dia, 'Master Of Mind' yang bisa mengacaukan benak pikiran lawan!