Penggemar cokelat belum banyak yang tahu soal fakta unik cokelat. Mulai dari biji kakao yang termasuk sayuran hingga negara pengonsumsi cokelat terbanyak.
Anda pecinta kopi? Sekali-kali coba es kopi susu yang enak dinikmati dengan donat kampung. Es kopi susu memang sedang digemari akhir-akhir ini. Penasaran?