Respons cawapres yang juga Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka soal pernyataan Bambang Pacul yang mengklaim 11 juta suara di Jateng bagi Ganjar-Mahfud.
Ketum Golkar, Airlangga Hartarto, memastikan Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa, bergabung tim pemenangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming di Jatim.
PKS prihatin adanya pihak lain yang mengedepankan gimik politik berupa 'gemoy' sehingga membuat tak sehat. PAN mengartikan gemoy sebagai bahasa gaul gen Z.
Relawan Projo Ganjar menggugat KPU RI ke PTUN soal penetapan Prabowo-Gibran sebagai capres-cawapres. TKN Prabowo-Gibran memberi tanggapan yang menohok.
Calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto, menganggap dirinya merupakan alat bagi masyarakat. Dia juga mengaku hanya lambang cita-cita rakyat Indonesia.
Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming akan berdoa dan berselawat bersama Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaff malam ini, sebelum hari pertama masa kampanye besok.