Presiden AS, Joe Biden menyatakan serangan Israel terhadap Palestina sebagai bentuk pembelaan diri. Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan mengkritik sikap Biden.
Joe Biden angkat suara soal serangan roket Hamas ke Israel. Presiden AS itu meminta serangan dihentikan dan menekankan solusi dari permasalahan yang terjadi
Presiden Filipina, Rodrigo Duterte, meminta China untuk menarik kembali 1.000 dosis vaksin virus Corona buatan Sinopharm yang disumbangkan ke negaranya