detikSport
Gagal Podium di Main Race MotoGP Qatar, Alex Marquez Sikapi Positif
Rentetan podium rider Gresini Racing, Alex Marquez, terhenti di main race MotoGP Qatar 2025. Meski demikian, rider 28 tahun itu menyikapinya dengan positif.
Senin, 14 Apr 2025 15:20 WIB