detikNews
Pengemudi Mobil Berotator dan Sirine: Saya Belinya di Online Shop
Pengemudi mobil Nissan X-Trail Christoper Alexander Aryanto ditilang polisi lantaran menyalakan rotator dan membunyikan sirine saat melintasi Tol Senayan. Ia pun mengaku membeli rotator tersebut melalui layanan jual beli via internet.
Minggu, 15 Jun 2014 05:04 WIB







































