detikTravel
Pesona Dieng, dari Teletubbies Sampai Mie Ongklok
Dataran tinggi Dieng di Wonosobo punya banyak pesona. Mulai dari Komplek Candi Arjuna, sampai Puncak Sikunir yang punya Golden Sunrise. Selain itu, Anda juga bisa berfoto dengan Teletubbies dan mencicipi nikmatnya mie ongklok.
Sabtu, 14 Feb 2015 15:07 WIB







































