Davide Frattesi menjadi rekrutan terbaru Inter Milan. Begini alasan pemain Timnas Italia itu mantap memilih Nerazzurri ketimbang tim-tim Serie A lainnya.
Winger veteran Juan Cuadrado belum punya klub baru setelah meninggalkan Juventus. Cuadrado kini santer dihubungkan dengan kepindahan ke klub Turki, Fenerbahce.