Harian Detik
Anak Ustad Hilmi Sudah Pulang
Ridwan Hakim, putra Ustad Hilmi Aminuddin, Ketua Majelis Syuro Partai Keadilan Sejahtera, ternyata sudah pulang ke Indonesia. Malah, hari ini, dia langsung diperiksa oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi.
Senin, 25 Feb 2013 17:00 WIB







































