detikTravel
Ajaib! Ada Batu Bulat Bermagnet di Pulau Paskah
Pulau Paskah atau biasa disebut Rapa Nui, merupakan pulau dengan banyak keunikan. Pulau terpencil yang terletak di sebelah tenggara Samudera Pasifik ini terkenal akan patung Moai dan batu bulat yang memiliki daya magnet.
Rabu, 02 Okt 2013 19:57 WIB







































