Bintang sepakbola Chile Arturo Vidal prihatin dengan situasi kompatriotnya, Alexis Sanchez di Inter Milan. Sanchez didesak agar meninggalkan Inter secepatnya.
Cristiano Ronaldo menajamkan rekornya sebagai pesepakbola tersubur di sepanjang 2023. Ronaldo kini mengemas 54 gol setelah Al Nassr menggasak Al Taawoun 4-1.
Cristiano Ronaldo mencetak satu gol dan assist saat Al Nassr melawan Al Riyadh. Pertandingan itu merupakan laga ke-1.200 dirinya di sepanjang kariernya.
Cristiano Ronaldo mencatatkan laga ke-1200 sepanjang kariernya saat Al Nassr melawan Al Riyadh. Ia menandai penampilannya tersebut dengan satu gol dan assist.