Geblog ketan khas Pondoh, Indramayu, kini terkenal hingga luar negeri. Produksi rumahan ini terus berkembang, dengan pesanan yang mengalir dari berbagai daerah.
Setiap provinsi di Indonesia punya makanan khasnya tersendiri. Apa saja? Mari, baca daftar makanan khas 38 provinsi Indonesia dan keterangannya di sini!
Jelang Tahun Baru Imlek, pedagang kue keranjang di Jalan Kalidami, Gubeng, Surabaya, banjir pesanan. Kue keranjang ini diburu masyarakat berbagai daerah.
Selain papeda, di Indonesia Timur juga ada camilan berbahan sagu. Bernama sagu lempeng, camilan ini dianggap sebagai roti dengan karakternya yang unik.