detikJatim
16 Ribu Orang Mudik dari Stasiun Gubeng dan Pasarturi Surabaya
H-4 lebaran, Daop 8 Surabaya catat 16 ribu penumpang berangkat. Mayoritas tujuan Jakarta, Yogyakarta, dan Bandung. Kereta favorit KA Airlangga dan KA Pasundan.
Jumat, 28 Mar 2025 01:00 WIB