detikNews
Kabareskrim Siap Bantu Dirjen Pajak Panggil Paksa Pengemplang Pajak
Kabareskrim Mabes Polri, Komjen Ito Sumardi menyatakan siap membantu Dirjen Pajak dalam memanggil paksa para pengemplang pajak yang mangkir panggilan pemeriksaan.
Senin, 22 Feb 2010 12:43 WIB







































