Berbagai cara dilakukan Satlantas Polres Jember agar masyarakat tertib berlalu lintas. Masyarakat tertib berlalu lintas akan diberi hadiah sepeda motor.
Dalam rangka perayaan ulang tahun Transmart Carrefour yang ke-17, perusahaan mengadakan sejumlah program yang berlangsung pada 1 Oktober sampai 30 November 2015 lalu.
Berbagai promo menggiurkan dilakukan untuk menarik minat pembeli All New Kijang Innova. Salah satunya beli 1 Kijang Innova, gratis 1 kijang Innova. Wah seperti apa ya syarat promo menggiurkan tersebut?
Polda Jawa Tengah membekuk 7 pelaku penipuan dengan kedok kupon berhadiah mobil. Kupon itu disisipkan pada produk seperti minyak goreng dan air mineral.