Polisi menyita puluhan mobil mewah terkait kasus mafia buka akses judi online (judol) yang melibatkan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi).
Indomobil Group kini memegang penjualan Jeep di Indonesia. Mereka berkomitmen menghadirkan layanan terbaik dan membangun jaringan dealer di seluruh Tanah Air.
Meski pasar otomotif Indonesia dianggap penting oleh sebagian pabrikan mobil, nyatanya tak semua pabrikan langsung meluncurkan kendaraan barunya di Tanah Air.