Soekarwo dipilih Jokowi sebagai salah satu anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres). Dia pun keluar dari Demokrat dan mengaku sudah mendapat izin SBY.
Putri Kuswisnu Wardani menjadi satu-satunya perempuan yang menjadi Wantimpres. Ada alasan tersendiri di balik dipilihnya bos perusahaan Mustika Ratu tersebut.
Hingga petang ini, beberapa topik berita terus menarik minat pembaca. Dari aksi demo menuntut Sukmawati-Gus Muwafiq hingga interpelasi Gubernur Sumbar.
Jokowi melantik 9 tokoh menjadi anggota Wantimpres. Di antaranya Wiranto, pengusaha Dato Sri Tahir, hingga ulama asal Pekalongan Habib Luthfi bin Yahya.