detikNews
Komisi IX DPR: Ada Tiga Kuburan Misterius di Lokasi Perbudakan Tangerang
Ketua Komisi IX Ribka Tjiptaning mengendus tiga kuburan misterius di lokasi perbudakan di pabrik wajan, Tangerang. Ribka memperoleh informasi keberadaan kuburan itu dari salah seorang buruh yang melarikan diri.
Selasa, 14 Mei 2013 16:39 WIB







































