Kecelakaan terjadi Underpass Ciledug, Jl Ciledug Raya, Tangerang dengan melibatkan motor Kawasaki Ninja. Pemotor diduga out of control sehingga ia dan orang yang dibonceng mengalami luka berat.
Sebuah mobil minibus Honda Mobilio putih B 1854 KZM mengalami kecelakaan tunggal di Jl Antasari, Jakarta Selatan. Mobil tersebut terjungkir hingga ban menghadap ke atas.
Hari masih pagi, matahari mulai menunjukan sinarnya meski belum memancar dengan sempurna. Seperti biasa, Bripka Aries sudah bertugas untuk mengatur lalu lintas. Namun ternyata dia masih ada 'tugas tambahan'.
Bripka Imam, anggota tim Teknologi Informasi (TI) Polrestabes Semarang dan Bripka Sanyoto, anggota Polres Cilacap, terancam dipecat karena melakukan tindak pidana. Kedua polisi tersebut diketahui memasok narkoba jenis sabu dan ekstasi.
Aksi tawuran pecah di beberapa titik ibu kota jelang waktu sahur. Berdasarkan informasi yang dihimpun dari TMC POlda Metro Jaya, sedikitnya tawuran pecah di 3 titik.
Korps kepolisian kembali tercoreng oleh ulah anggotanya sendiri. 3 Oknum polisi dikabarkan ditangkap saat sedang pesta sabu-sabu. Mereka ditangkap bersama seorang oknum tentara dan dua warga sipil, salah satunya seorang wartawan mingguan.
Sudah hampir sepekan, pelaku penembakan polisi di Jatisampurna, Bekasi belum tertangkap. Polisi juga belum bisa mengidentifikasi kelompok pelaku penembakan yang menewaskan Aipda Sugiyantoro itu.