detikNews
Terinspirasi Cerita Opera Sabun, Seorang Bocah Bunuh dan Bakar Ibunya
Seorang remaja asal Inggris, Daniel Bartlam (15), membunuh ibu kandungnya, Jacqueline Bartlam (47), karena terinspirasi adegan pembunuhan di sebuah opera sabun yang ditontonnya. Atas pembunuhan tersebut, Daniel dihukum 16 tahun penjara.
Selasa, 03 Apr 2012 05:05 WIB







































