Sepakbola
Apa Arsenal Masih Butuh Jasa Kiper 16 Tahun Ini Lagi?
Kondisi David Raya masih dipertanyakan jelang lanjutan Liga Inggris di akhir pekan ini. Apakah Arsenal kembali mempercayai kiper berusia 16 tahun, Jack Porter?
Jumat, 27 Sep 2024 01:00 WIB