detikNews
Selama Libur Lebaran, PLN Jatim Siapkan 2500 Personel Siap On-Call
Guna mengamankan pasokan listrik di 17 area di Jawa Timur, PT PLN Distribusi Jatim menyiapkan 2.500 personel tambahan yang siap on-call.
Senin, 04 Jun 2018 20:34 WIB







































