detikNews
Menkum Kaji Usul Cabut Kewarganegaaraan WNI Pendukung ISIS
Kementerian Hukum dan HAM mengkaji usulan pencabutan kewarganegaraan bagi WNI yang mendukung ISIS. Kajian dilakukan bersama Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT).
Senin, 04 Agu 2014 11:28 WIB







































