detikHealth
Musim Panas Ini Dikhawatirkan Virus Zika akan Masuk ke Eropa
Memasuki musim panas, World Health Organization (WHO) memperingatkan khusus untuk Eropa agar berhati-hati karena diperkirakan saat itu virus Zika akan menyebar.
Kamis, 19 Mei 2016 18:32 WIB







































