detikNews
Perkenalkan Si Moli, Penyebar 'Virus' Baca dari Banten
Di Banten ada komunitas Moli atau Motor Literasi, sebuah komunitas penyebar 'virus' baca di kalangan anak-anak dan masyarakat Banten.
Minggu, 16 Apr 2017 13:04 WIB







































