detikNews
Rekor Sambel Pecel Terpanjang akan Dipecahkan di Madiun
Hari Jadi Pemerintahan Kota Madiun ke-89, yang jatuh pada tanggal 20 Juni 2007 mendatang akan diukir dengan pemecahan rekor sambel pecel terpanjang.
Minggu, 03 Jun 2007 15:06 WIB







































