detikNews
Si Miskin Pencari Kayu Bakar Dibui 2 Tahun: Kuli Pasir dan Buta Huruf
Miskin, buta huruf dan kuli pasir. Begitulah kehidupan keluarga buruh tani Busrin yang dipenjara 2 tahun dan didenda Rp 2 miliar. Vonis dijatuhkan karena Busrin menebang pohon untuk kayu bakar agar dapur keluarga tetap ngebul.
Senin, 24 Nov 2014 17:46 WIB







































