Untuk pertama kalinya Liverpool akan memulai musim baru Premier League sebagai juara bertahan. Liverpool membuka dengan laga kandang kontra Leeds United.
Penyerang legendaris Inggris Alan Shearer sudah memilih jagoan di Premier League musim ini. Tapi ia juga mengakui kian sulit membaca persaingan, ini sebabnya.
Jose Mourinho menginginkan striker baru untuk Tottenham. Salah satu syarat utama untuk striker baru Tottenham adalah tidak takut bersaing dengan Harry Kane.
Manajer Chelsea, Frank Lampard, menegaskan tak akan menjual N'Golo Kante. Kabar ini jelas membuat Inter Milan yang tengah mengincar Kante harus gigit jari.