detikNews
Puluhan Warga Malang Keracunan Minuman Takjil Gratis
Sekitar 21 warga Dusun Dawuhan, Desa Jatirejoyoso, Kecamatan Kepanjen, keracunan setelah mengonsumsi es campur sebagai menu takjil gratis yang dibagikan ke warga.
Jumat, 03 Sep 2010 16:53 WIB







































