detikFinance
UE: Pertumbuhan Ekonomi 2011-2013 Stagnan
Ekonomi di kawasan Uni Eropa (UE) diprediksi suram. Pemulihan ekonomi mengalami stagnasi. Pertumbuhan tahun depan diperkirakan 0,5% dibandingkan ekspektasi sebelumnya 1,5%.
Sabtu, 12 Nov 2011 14:22 WIB







































