detikFood
Mulia Passion, Inspirasi dari Sumatra
Buah markisa dari Sumatra Utara ini rasanya asam manis segar dan sarat vitamin C. Tekstur bijinya yang lembut plus gelembung soda memberi sensasi 'menggelitik' yang memikat di lidah.
Rabu, 26 Mar 2008 10:45 WIB







































