Penasaran nggak sih, siapa orang Indonesia yang pertama kali mencapai puncak Everest? Inilah kisah Clara Sumarwati, yang pernah mengharumkan nama Indonesia.
Akhir September lalu, tokoh pers Jacob Oetama (JO) berulang tahun ke-87. Batal jadi pastor, JO di kemudian hari menjadi "kompas" bagi dunia media di Indonesia.
Di Kabupaten Kulonprogo, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, pemerintah setempat berupaya mengurangi sampah plastik dengan mengubahnya menjadi aspal jalan.