Sulis 'Cinta Rasul' Tidak Ingin Cepat Menikah
Sulis 'Cinta Rosul' artis penyanyi religius masih belum memikirkan pernikahan, meski usianya 21 tahun. Mahasiswa semester tujuh jurusan psikologi Universitas Paramadina Jakarta ini, akan konsentrasi di dunia pendidikan anak-anak.
Selasa, 11 Okt 2011 11:17 WIB







































